Skip to main content

Posts

Featured

Membangun Etika Generasi Masa Depan Indonesia

Memupuk Karakter Cinta Lingkungan Indonesia, dengan kekayaan alamnya yang melimpah, memiliki tanggung jawab besar untuk menjaga dan merawat lingkungan. Karakter Cinta Lingkungan adalah salah satu karakter yang sudah direalisasikan pada kurikulum sebelumnya. Dengan tujuan untuk membangun etika generasi masa depan yang lebih baik. tidak hanya berkaitan dengan perkembangan ekonomi atau ilmu pengetahuan, akan tetapi juga erat kaitannya dengan karakter masyarakat dalam menjunjung tinggi nilai cinta lingkungan. Bagaimana kita dapat membentuk etika generasi masa depan yang cinta lingkungan? Yuk literasi satu persatu hal apa saja yang bisa kita persiapkan dan lakukan 🥰 1. Pendidikan Lingkungan Sejak Dini Pendidikan adalah kunci untuk membentuk karakter. Maka dari itu, penting untuk memasukkan pendidikan lingkungan ke dalam kurikulum pendidikan dari tingkat prasekolah hingga tingkat tinggi. Melalui pengajaran tentang keanekaragaman hayati, pentingnya hutan, dan dampak limbah plastik, anak-anak

Latest Posts

Mengenal Biduri Secara Singkat

Abu Raihan Muhammad bin Ahmad Al-Biruni

Lulus Pendidikan Guru Penggerak

Lokakarya 7 Calon Guru Penggerak Angkatan 7 Bangkalan Bahagianya SEL